Lemari dapur di Kelapa gading

Lemari dapur di Kelapa gading Project: 2 unit Kitchen set
Lokasi: Kelapa hibrida, Kelapa Gading
Finishing: Hpl kombinasi

Project berlokasi pada sebuah rumah tinggal berlantai 3 di jalan Kelapa hibrida, Kelapa Gading Jakarta Utara.

Lemari dapur kotor dengan model letter L berada pada lantai 1, sementara untuk dapur bersih dengan model yang hampir sama berada pada lantai 2.

Lemari dapur kotor pada lantai 1, memiliki ukuran L 250cm x 380cm untuk kabinet atas dan 250cm x 310cm untuk kabinet dak/meja beton bawah.

Finishing menggunakan kombinasi hpl Th 158aa dan Th 352h

Berikut foto lemari dapur kotor pada lantai 1 sesudah terpasang:

Lemari dapur Kelapa Gading
Lemari dapur Kelapa Gading

TH 352 H - Cambridge Oak
TH 352 H - Cambridge Oak

TH 158 AA - Dark Picollo Oak
TH 158 AA - Dark Picollo Oak



Lemari dapur bersih juga dengan model letter L berada pada lantai 2 dengan ukuran 282cm x 374cm untuk kabinet atas dan 282cm x 290cm.

Finishing pada Kitchen set lantai 2 ini menggunakan kombinasi Hpl Th 150aa dan Th 158aa.

Dibawah merupakan foto lemari dapur bersih setelah terpasang dan juga kode warna Hpl yang dipergunakan:


Kitchen set kelapa gading
Kitchen set kelapa gading


TH 150 AA - Picollo Oak edging
TH 150 AA - Picollo Oak edging

TH 158 AA - Dark Picollo Oak
TH 158 AA - Dark Picollo Oak


Project lemari dapur serupa:


Klik disini untuk mengetahui standar ukuran Kitchen set


FokusFurniture spesialis Kitchen set Kelapa Gading, Jakarta, Tangerang Depok Bogor.
Komitmen kami memberikan layanan maksimal dengan harga terjangkau.


Share this:

Lemari pakaian di Jatinegara

Lemari pakaian di Jatinegara Project: Lemari pakaian dan meja rias
Lokasi: Perumahan Cipinang elok, Jatinegara
Finish: Hpl putih glossy

Project kita pada kesempatan kali ini berlokasi di perumahan Cipinang elok, Jatinegara Jakarta timur.

Bagian utama berupa lemari pakaian dengan model leter L dengan ukuran 238cm x 210cm dengan ketinggian Full plafon.

Bagian sebelah kiri berita kabinet dengan panjang 205cm yang bisa berfungsi untuk tempat duduk dengan ada tambahan sofa pada bagian atasnya.

Lemari Cipinang elok Jatinegara
Lemari Cipinang elok Jatinegara


Tampak lemari pakaian pada bagian tengah menggunakan kaca cermin pada 2 bagian daun pintu tengah.


Lemari full plafon di Cipinang elok Jatinegara
Lemari pakaian dengan hpl warna putih glossy

Keseluruhan permukaan lemari dilapis dengan hpl dengan warna putih glossy, tampak pada bagian kiri kabinet dengan tambahan dudukan sofa untuk tempat duduk.

Tampak dalam lemari pakaian Jatinegara
Tampak dalam lemari pakaian


Gambar tampak dalam lemari pakaian dengan beberapa buah gantungan baju dan laci.

Meja rias dengan kaca cermin
Meja rias dengan kaca cermin

Meja rias dengan model minimalis dengan banyak laci laci untuk penyimpanan. Pada bagian kiri kanan cermin di tambah lampu bohlam putih.


Anda berminat membuat furniture custom sesuai dengan keinginan anda, jangan ragu, hubungi kami segera.
Free survey Jabodetabek...


Lihat juga project lemari dan meja rias serupa lainnya:

Share this:

Furniture set apartemen Bassura

Furniture set apartemen Bassura Project: Furniture apartemen
Lokasi: ApartemeGrogol
ra
Finish: Hpl kombinasi

Kali ini team Fokus furniture mendapat kepercayaan untuk mengisi 1 dari 3 unit apartemen pada lantai yang sama di apartemen Bassura city.Rencananya 3 unit apartemen ini untuk disewakan.

Furniture apartemen ini pada tiap unit berupa 2 set lemari pakaian dan meja rias, Kitchen set, kabinet TV, box kulkas juga box dispenser.

Penataan furniture untuk apartemen terbilang agak rumit karena perlu perencanaan tata letak mengingat unit apartemen yang relatif kecil.


Lemari pakaian apartemen Bassura
Lemari pakaian dan meja rias apartemen Bassura

Lemari pakaian 2 pintu geser dan meja rias apartemen Basura. Hpl kombinasi th132 AA Scarlett timber dengan hpl putih solid.


Kitchen set apartemen Basura
Kitchen set apartemen Basura

Kitchen set box kulkas juga kabinet TV dalam satu posisi lurus sejajar.Hpl kombinasi th132 AA Scarlett timber dengan hpl putih solid.


Furniture apartemen
Hpl th 132aa Scarlet timber, furniture apartemen Basura


Anda sedang mencari vendor furnitur apartemen, hubungi team Fokus furniture segera.



Lihat juga project furniture apartemen kami lainnya:

Share this:

Ukuran lemari pakaian

Ukuran lemari pakaian Ukuran dan contoh tampak dalam lemari pakaian.

Kali ini kita akan membahas mengenai ukuran standar lemari pakaian , bagian bagian umum dalam sebuah lemari juga contoh gambar lemari.

Pertama, ukuran lemari.

Panjang lemari.

Ukuran panjang lemari kadang dihitung berdasar jumlah pintu, misalnya lemari 2 pintu, lemari 3 pintu, lemari 4 pintu dst.

Perlu diketahui juga ukuran standar pintu lemari dengan sistem buka biasa/engsel berkisar antara 50cm hingga 60cm. Terkadang bisa kurang dari 50cm karena mengejar ukuran ruangan misalnya. Dari sini bisa kita perkirakan untuk panjang lemari 2 pintu yaitu 100cm hingga 120cm.
Lemari 3 pintu 150cm hingga 180cm,dst.

Lain halnya jika kita akan menggunakan pintu dengan model geser/sliding maka lebih lebar akan lebih stabil ketika pintu di geser. Ukuran minimal untuk daun pintu lemari adalah 55cm hingga 60cm dan bisa di perlebar hingga maksimal ukuran triplek/hpl yakni 120cm. Jadi jika kita akan menggunakan pintu model geser ini, maka lemari dengan panjang 240cm bisa kita buat menjadi 2 pintu saja.

Lebar lemari.

Untuk ukuran lebar atau kedalaman lemari
Standar yang biasa digunakan adalah 60cm.
Untuk ruangan yang relatif kecil bisa juga dikurangi menjadi sekitar 45cm, hanya saja perlu dipertimbangkan dengan ukuran lebih kecil biasa berpengaruh pada bagian gantungan baju yang kadang pada bagian lengannya menjadi terlipat ketika pintu lemari ditutup.

Tinggi lemari.

Tinggi lemari standar berkisar antara 180cm hingga 200cm. Jika dikehendaki bisa juga dibuat lemari 2 susun atau dibuat full plafon. Dengan mudah 2 susun ini tentunya ruang penyimpanan menjadi lebih banyak.
Ukuran lemari full plafon biasanya memiliki ketinggian 300cm, namun untuk model perumahan terkini bisa memiliki ketinggian 330 hingga 350cm.

Bagian bagian lemari.

Lemari secara umum adalah tempat yang disediakan untuk menyimpan pakaian, memiliki bagian bagian diantaranya:

Laci laci/drawer.Biasanya terdapat didalam lemari bagian bawah atau bisa juga dibagian tengah lemari. Kadang laci ini ada juga yang di desain tanpa tertutup pintu lemari.

Ambalan atau rak rak yaitu bagian yang biasa dipakai untuk menyimpan lipatan lipatan pakaian. Jarak antar ambalan ini biasanya sekitar 40cm.

Gantungan atau hanger pakaian. Gantungan baju ini biasa dipergunakan untuk menggantung pakaian panjang/dress atau pun pakaian pendek.

Berikut kami tampilkan juga contoh gambar desain beserta tampak pembagian dalam lemari.


ukuran dan tampak dalam lemari
ukuran dan tampak pembagian dalam lemari

tampak dalam lemari Letter L
Tampak dalam pembagian lemari Letter L



Tampak dalam lemari geser 2susun
Tampak dalam lemari geser 2susun


Contoh tampak dalam Lemari
Contoh tampak dalam Lemari


tampak ambalan,laci dan gantungan baju
Tampak ambalan,laci dan gantungan baju


tampak dalam lemari apartemen
tampak dalam lemari apartemen




Ukuran gantungan pakaian
Ilustrasi Ukuran gantungan pakaian


Silahkan konsultasikan kebutuhan lemari pakaian Anda, ukuran, pembagian dalam, warna dan juga lainnya. Hubungi team Fokus furniture segera.

Silahkan lihat juga 25 contoh model lemari pakaian 2 pintu yang bisa menjadi inspirasi untuk Anda yang akan membuat lemari custom.


Fokus furniture, layanan custom furniture Jabodetabek dan Bandung.

Share this:

Lemari letter L full plafon

Lemari letter L full plafon

Lemari letter L full plafon

Project:Lemari letter L full plafon
Lokasi:Cililitan Jakarta timur
Finish:Hpl


Lemari dengan ukuran cukup besar ini berlokasi di kediaman customer kita di Cililitan Kramat jati Jakarta timur.
Lemari memiliki panjang 274cm pada bagian kiri, 244cm pada bagian kanan dengan ketinggian full plafon 330cm.
Pada bagian kiri meja rias yang juga difungsikan sebagai meja belajar dibuat menyatu dengan lemari/built in.
Pintu pada bagian lemari bawah merupakan kombinasi pintu geser/sliding dengan pintu buka. Sedangkan untuk bagian pintu atas semua pintu dibuat dengan model bukaan.

Berikut foto-foto lemari setelah selesai terpasang di lokasi:


Lemari pakaian di Condet Cililitan
Lemari Letter L full plafon

Lemari pakaian Letter L full plafon
Lemari pakaian Letter L full plafon di Cililitan.


Tampak dalam lemari
Tampak dalam bagian lemari.



Project Lemari Letter L serupa lainnya:

Lemari panjang 4 meter di Cibubur



LEMARI PAKAIAN MINIMALIS



Hpl adalah finishing pelapis Furniture

High Preassure Laminate (HPL) adalah sebuah bahan material dalam pembuatan furniture interior yang terbuat dari resin, penolic, kraft paper dan decorative paper yang memiliki ukuran dengan panjang 2.440 mm, lebar 1.220 mm dan tebal 0,6 sampai 1mm yang digunakan sebagai pelapis akhir pada sebuah furniture. Lapisan pada sebuah HPL ini juga memiliki tekstur dan desain yang bermacam-macam
selengkapnya...
LEMARI PAKAIAN MINIMALIS


LEMARI PAKAIAN MINIMALIS MURAH,LEMARI CUSTOM,LEMARI PINTU GESER,LEMARI PINTU SLIDING,LEMARI HPL


Share this:

Lemari bawah tangga dan kabinet tv di condet

Lemari bawah tangga dan kabinet tv di condet Project: Lemari bawah tangga dan kabinet TV Lokasi: Baru ampar Condet Finishing: Hpl


Lemari bawah tangga dan kabinet TV ini berlokasi di kediaman ibu Ani di Batu ampar, Condet Jakarta timur.
Memiliki bentuk Letter L, pada bagian kiri sebagai lemari sedangkan pada bagian kanan difungsikan sebagai kabinet TV.
Hpl sebagai finishing menggunakan kombinasi warna putih dan abu abu glossy.
Bagian daun pintu dan laci menggunakan edging aluminium yang memberikan kesan lebih mewah.


Berikut foto-foto lemari bawah tangga dan kabinet TV setelah selesai terpasang di lokasi:


Bawah tangga di Condet
Lemari bawah tangga dan kabinet TV di Condet


Lemari bawah tangga minimalis
Lemari bawah tangga minimalis
Lemari bawah tangga
Lemari bawah tangga

Lemari bawah tangga dan kabinet TV
Lemari bawah tangga dan kabinet TV minimalis





Lihat juga foto foto lemari bawah tangga pada project kami sebelumnya:

Bawah tangga dan kabinet TV di Meruya
Lemari bawah tangga lurus di kebon jeruk
Kitchen set pada bawah tangga di Joglo



Bagi yang berminat untuk membuat lemari bawah tangga custom sesuai dengan keinginan anda silahkan menghubungi team Fokus furniture. Kami siap memberikan layanan konsultasi, survei, desain, pengerjaan hingga pemasangan untuk wilayah Jakarta Bogor Depok Tangerang Bekasi dan juga Karawang.

Terima kasih atas kepercayaan anda kepada kami.

Share this:

Kitchen set di Gunung Putri Bogor

Kitchen set di Gunung Putri Bogor
Project: Kitchen set
Lokasi: GununJakarta
 Bogor
Finishing: Hpl th 918j
Ukuran: Panjang 290cm


Project Kitchen set berlokasi di Gunung Putri Bogor, Kitchen set untuk kabinet atas dengan model lurus memiliki panjang 290cm dengan lebar 35 cm.
Kabinet bawah berbentuk L dengan dah beton yang dilapis granit Blackgold yang pada bagian kiri dipergunakan untuk meletakkan kompor.
Handle atau gagang tarikan untuk kabinet atas menggunakan model lengkung sedangkan untuk kabinet bawah menggunakan model tarikan serong pada bagian ujung atas daun pintu.



Kitchen set gunung Putri Bogor
Kitchen set gunung Putri Bogor



Hpl sebagai finishing pelapis menggunakan Taco Hpl th 918j


Hpl th 918j
Hpl th 918j

Fokusfurniture menerima pemesanan Kitchen set custom minimalis untuk daerah Bogor dan Jakarta.
Pemesanan bisa dilakukan dengan menghubungi kontak person bisa Call/Wa.
Silahkan lampirkan juga foto ruangan beserta ruangan untuk mengetahui terlebih dahulu perkiraan harga dari Kitchen set yang akan dibuat.
Jika perkiraan harga sudah masuk, maka kami siap untuk survei ke lokasi.

Terima kasih atas kepercayaan anda kepada kami.


Project Kitchen set minimalis lainnya:
Kitchen set di apartemen Kemayoran Jakarta
Kitchen set custom di Tangerang
Kitchen set minimalis di Cileungsi Bogor

Share this:

Kitchen set dan lemari di kelapa gading

Kitchen set dan lemari di kelapa gading Project: Kitchen set dan lemari
Lokasi: kelapa gading
Finishing: Taco Hpl

Lemari memiliki dimensi panjang 215cm tinggi 252cm lebar 55cm. Untuk ukuran tinggi seperti ini customer memilih untuk menjadikan daun pintu menjadi hanya satu bagian tinggi/tidak dibagi menjadi 2 susun, karena panjang material triplek maupun hpl sebagai pelapis memiliki panjang maksimal 244cm.
Lemari dibagi menjadi 4 pintu yang pada ke dua pintu bagian tengah ditempel kaca cermin.
Hpl menggunakan Taco Hpl th918j.

Lemari pakaian di kelapa gading
Lemari pakaian di kelapa gading


Kitchen set dengan model lurus untuk kabinet atas dan berbentuk Letter L untuk kabinet bawah.
Kitchen set memiliki panjang 217cm pada bagian kabinet atas. Kitchen set ini menggunakan model daun pintu dan laci tanpa gagang tarikan seperti biasa, yakni menggunakan model tarikan serong yang pada bagian ujung daun pintu di bagian belakang di buat serong agar ujung jari bisa dipakai untuk menarik pintu tersebut.
Hpl menggunakan Taco Hpl th200a

Kitchen set di kelapa gading
Kitchen set di kelapa gading


Lihat juga project kami lainnya:
Kitchen set dan lemari di Premier Ciracas
Lemari pintu sliding dan Kitchen set di Bintaro
Lemari dan Kitchen set minimalis di Cilandak


Follow us on Instagram FOKUSFURNITURE to find The latest update of our project.

Share this:

Furniture minimalis apartemen mediterania

Furniture minimalis apartemen mediterania Project: Furniture set minimalis untuk apartemen
Lokasi: apartemen Mediterania Tanjung duren, Grogol
Item: Kitchen set, kamar set, tv kabinet
Finishing: hpl


Kamar set terdiri dari lemari pakaian yang menyatu dengan meja rias, dan juga dipan yang pada bagian kolong terdapat laci untuk tempat penyimpanan tambahan.


Lemari apartemen
Lemari di apartemen Mediterania Tanjung duren
Lemari dengan pintu geser pada bagian bawah dengan cermin pada bagian edging menggunakan Lis aluminium,memiliki ukuran panjang 150cm tinggi 250cm dan lebar 60cm, sementara meja rias pada bagian kanan dengan model mengambang memiliki panjang 70cm.



Dipan minimalis apartemen
Dipan minimalis di apartemen Mediterania Grogol
Dipan dengan laci untuk tambahan penyimpanan.



Kitchen set apartemen
Kitchen set di apartemen Mediterania Grogol
Kitchen set memiliki panjang,202cm dengan tambahan 55cm kabinet di atas kulkas.


Tv kabinet dan juga lemari pajangan.

Furniture minimalis apartemen
Furniture minimalis di apartemen Mediterania

Untuk mengikuti update project terbaru kami tiap minggunya, silahkan follow Instagram FOKUSFURNITURE.

Furniture minimalis apartemen
Furniture minimalis terbaru di IG Fokus furniture

Project furniture minimalis apartemen lainnya:
Furniture minimalis di apartemen kalibata city
Kamar set di apartemen The Mansion Kemayoran
Furniture minimalis di oak tower kelapa gading

Share this:

Kitchen set minimalis Depok

Kitchen set minimalis Depok Kitchen set minimalis di Pancoran mas, Depok

Project: Kitchen set
Lokasi: Pancoran mas, Depok
Finishing: Hpl th851j
Ukuran: 3 meter


Kitchen set dengan model lurus ini memiliki ukuran panjang 300cm.
Lokasi terpasang di Pancoran mas Depok.


Kitchen set minimalis di Depok
Kitchen set minimalis di Depok
Kabinet Kitchen atas dibuat lebih tinggi, yaitu 2 pintu susun namun tidak sampai full plafon. 

Th 851j
Pelapis bagian luar dengan taco hpl th851j

 Pilih warna hpl yang sesuai dengan selera anda.

Furniture di Instagram
Follow us on IG Fokusfurniture


Kitchen set serupa lainnya:
Kitchen set model lurus full plafon dengan Lis aluminium
Kitchen set model lurus di Ciracas
Lemari dapur 3 meter full plafon di Tangerang

Share this:

Lemari geser cermin full plafon

Lemari geser cermin full plafon Lemari geser cermin full plafon di Pulomas residence

Project: lemari pakaian dinding full plafon
Size: 225*300
Hpl:th125gl


Project berlokasi di Pulomas residence, Jakarta timur. Lemari pakaian dinding dengan ukuran 225cm x 300cm, menggunakan hpl th125gl. Lemari dengan ukuran cukup besar ini menggunakan sistim pintu geser pada 2 pintu bawahnya dan bukan biasa pada 4 daun pintu bagian atas. Penggunaan cermin pada daun pintu besar memberikan efek luas pada ruangan.

Lemari Pulomas residence
Lemari di Pulomas residence Jakarta timur

Th125gl
Lapisan hpl Th125gl

gambar desain lemari
Gambar desain tampak dalam lemari


Gambar desain lemari. Pada bagian kiri dipergunakan untuk gantungan yang bisa memuat baju pakaian panjang yang biasa memiliki ukuran panjang sekitar 165cm dan pada bagian bawahnya untuk mengisi kekosongan dipergunakan untuk laci. Pada bagian kanan dipergunakan untuk baju lipatan. Yang agak berbeda dari biasa adalah diletakkan juga cermin pada bagian dinding belakang sebelah kanan yang di fungsikan sebagai meja rias mini.


Project Lemari minimalis serupa lainnya:
Lemari geser full plafon di Bintaro
Lemari pintu geser di Kalisari pasar rebo
Lemari sliding putih di Tangerang

Ikuti kami di Instagram fokusfurniture untuk mengetahui update project terbaru tiap minggunya


LEMARI PAKAIAN MINIMALIS
 
 
 

Hpl adalah finishing pelapis Furniture

High Preassure Laminate (HPL) adalah sebuah bahan material dalam pembuatan furniture interior yang terbuat dari resin, penolic, kraft paper dan decorative paper yang memiliki ukuran dengan panjang 2.440 mm, lebar 1.220 mm dan tebal 0,6 sampai 1mm yang digunakan sebagai pelapis akhir pada sebuah furniture. Lapisan pada sebuah HPL ini juga memiliki tekstur dan desain yang bermacam-macam
selengkapnya...
 

Share this:

Furniture minimalis Tangerang

Furniture minimalis Tangerang Furniture minimalis Tangerang

Project:furniture minimalis
Lokasi: Serpong Tangerang
Finish: Hpl

Project berupa tv kabinet pada ruang utama berukuran panjang 220cm, berupa 2 bagian kabinet atas dan bawah.Hpl menggunakan warna dominan putih glossy dengan kombinasi abu abu pada bagian body kabinet.

Edging pada bagian daun pintu dan laci menggunakan Lis edging aluminium yang juga berfungsi sebagai pegangan.


TV Kabinet Serpong Tangerang
Meja tv 220cm

Pada kamar anak laki laki Meja TV dan meja belajar di desain menjadi satu kesatuan dengan model lurus. Finishing menggunakan hpl dengan kombinasi dominan biru glossy dan putih glossy.

Total panjang kabinet 200cm.

Meja tv dan meja belajar
Meja tv dan meja belajar anak dengan panjang 200cm


Rak pajangan dan meja belajar pada kamar anak perempuan menggunakan hpl dengan warna dominan pada warna pink dengan kombinasi putih.

Total panjang kabinet 200cm. Semua bagian daun pintu dan laci juga menggunakan edging lis aluminium.

Meja belajar warna pink
Meja belajar warna pink 200cm.


Lihat juga furniture minimalis hasil karya team fokus furniture:

Partisi dengan kombinasi warna pink
Kabinet TV dan lemari bawah tangga L shape
Furniture minimalis apartemen Kalibata city
Jangan lewatkan update project terbaru kami di IG Fokus furniture

Share this:

Kitchen set di Cibubur Kota wisata.

Kitchen set di Cibubur Kota wisata. Project: Kitchen set
Model: L shape
LokasDepok
bubur, Kota wisata
Finishing: Hpl kombinasi


Berlokasi di Kota wisata Cibubur, team fokus furniture telah selesai mengerjakan project Kitchen set minimalis dengan ukuran yang lebih besar dari Kitchen set pada umumnya.

Kitchen set dengan model L shape/Letter L dengan ukuran 287cm pada sisi kiri dan 470cm pada bagian kanan, dengan ketinggian full plafon 340cm.

Pemilihan warna hpl dan keramik dinding juga bisa dibilang berani, akan tetapi memang memberikan hasil yang berbeda dari biasa.

Top table Kitchen set ini menggunakan batu granit model Blackgold yang memiliki kualitas di atas rata rata, karena granit Blackgold ini memiliki ketahan akan warna yang tidak mudah berubah/pudar walaupun terkena tumpahan cairan minyak, kopi dan lainnya.

Berikut foto-foto Kitchen set minimalis pada project kita di Cibubur kota wisata:




Kitchen set minimalis Cibubur kota wisata
Kitchen set di Cibubur kota wisata

Kitchen set Cibubur kota wisata
Kitchen set Kota wisata Cibubur

Kitchen set minimalis Cibubur
Kitchen set minimalis di Instagram

Kitchen set Cibubur
Kitchen set minimalis by fokusfurniture

Project Kitchen set minimalis kami lainnya:

Kitchen set full plafon Lis aluminium di Depok
Kitchen model lurus di Ciracas
Kitchen set Letter L di Cimanggis Depok
Kitchen set minimalis putih di Cibubur kota wisata


Fokusfurniture menerima pesanan pembuatan Kitchen set minimalis untuk wilayah Cibubur, Ciracas, Depok, Kranggan, Bekasi, Jakarta, Tangerang, Bintaro.

Share this: